Adventure Travel Group (Brand Hejo Eatery) adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang jasa tour dan travel yang didirikan pada tahun 2011 dengan berfokus pada penyediaan tiket JR Pass Jepang dan penjualan simcard internasional, juga memiliki bisnis di bidang F&B dengan brand Hejo Eatery yang telah meraih penghargaan 1st FSI (Food Start-Up Indonesia) pada tahun 2021.