Setiabudi Motors merupakan bengkel mobil terpercaya, berpengalaman dan jam terbang tinggi di dunia otomotif. Menjadi rekomendasi pecinta otomotif. Melayani berbagai masalah dan kebutuhan mobil. Service yang tersedia adalah tune UP, service AC, upgrade performance, ganti oli, dan kebutuhan seputar mobil lainnya.